Harga dan spesifikasi Moto G di Indonesia sudah bisa diketahui mengingat telah dibukanya sesi pre-order untuk salah satu unggulan Motorola tersebut.
Harga Moto G di Indonesia telah terungkap bersamaan dengan dibukanya pre-order oleh Lazada yang bekerja sama dengan Motorola. Dengan harga yang cukup menggoda, Moto G mungkin saja bakal menjadi idola baru di pasar Android 2 jutaan.
Spesifikasi